Mesin pemutar bor yang digunakan pada pemboran. Mesin ini sesuai untuk
melakukan pengeboran dengan kedalaman 22 sampai 30 m. Membutuhkan tenaga
kerja yang lebih banyak. Dapat menembus batuan lebih cepat dibandingkan
dengan menggunakan rotari.
- Power Rig Engine Honda 4x160 (1 set)
- Pompa Bor Sancin (SC 30) Honda 4x160 (1 Set)
- Pompa Supply Sancin (SC 30) Honda 4x160 (1 Set)
- Stang Bor (pipa) 1,5 meter (27 batang)
- Core Barrel NQ (1 Set)
- Tungsten Core Bit (1 Set)
- Tungsten Triwing bit (1 Set)
- Safety Fork (1 pcs)
- Selang Tekan 6 meter
- Selang Hisap (2 pcs)
- Kunci Pipa diameter 36 (2 Pcs)
- Kunci Pipa diameter 24 (2 Pcs)
- Kunci Inggris diameter 12 (1 Pcs)
- Kunci Pas Ring (1 Set)
- Obeng (1 Set)
- Tang (1 Pcs)
Share
Tidak ada komentar:
Posting Komentar